Menghapus Sebagian Rekaman Suara Audacity

Proses perekaman suara tidak selalu berjalan lancar. Terkadang akan terdapat bagian yang perlu kita hapus dari hasil rekaman. Berikut cara sederhana untuk menghapus sebagian rekaman suara menggunakan Audacity. Buka aplikasi Audacity Buka file yang ingin diedit dengan cara ditarik (drag) atau Ctrl+o lalu pilih file yang diinginkan. Pilih bagian track yang ingin dihapus dengan cara…

Menghilangkan Noise Dengan Audacity

Menghilangkan Noise Dengan Audacity

Rekaman suara yang jernih pasti akan enak untuk didengar. Proses perekaman yang terkadang terdapat suara bising (noise) akan mengurangi kualitas hasil rekaman, sebagai contoh suara hujan atau suara kipas pada komputer. Terdapat trik yang dapat digunakan untuk mengurangi suara bising (noise) tersebut. Berikut cara sederhana untuk menghilangkan suara bising (noise) menggunakan Audacity. Buka aplikasi Audacity…

Mengeraskan Suara Rekaman Audacity

Mengeraskan Suara Rekaman Audacity

Merekam suara menggunakan Audacity sangatlah mudah, untuk lebih jelasnya dapat dibaca di halaman ini. Hasil rekaman suara yang kita buat, terkadang memerlukan sedikit sentuhan agar lebih enak untuk didengar. Salah satunya kita perlu untuk mengeraskan suara ketika terdengar terlalu pelan. Berikut cara mudah yang dapat dilakukan untuk mengeraskan hasil suara menggunakan Audacity. Buka aplikasi Audacity…

Merekam Suara Menggunakan Audacity

Merekam Suara Menggunakan Audacity

DAW (Digital Audio Workstation) merupakan perangkat lunak yang digunakan untuk meng-edit suara. Mulai dari merekam suara, mengedit suara maupun membuat suara dengan midi dapat dilakukan menggunakan DAW. Akan tetapi masing-masing DAW memiliki keunggulan yang berbeda. Beberapa DAW yang populer digunakan antara lain Ableton Live, Pro Tools dan Audacity. Sebagai DAW yang gratis, Audacity sudah cukup…

Menghilangkan Samsung Pay di Home Screen

Menghilangkan Samsung Pay di Home Screen

Samsung Pay merupakan salah satu fitur yang diberikan oleh samsung untuk melakukan pembayaran. Pada update perangkat lunak terbaru, samsung secara otomatis membuat shortcutsamsung pay di home screen. Karena hal ini membuat sebagian pengguna merasa terganggu, berikut langkah untuk menghilangkan shortcut samsung pay di homescreen. Buka Samsung Pay Buka aplikasi samsung pay dengan cara menarik shortcut…

Cara Screenshot Panjang Kebawah di Samsung

Cara Screenshot Panjang Kebawah di Samsung

Siapa yang tidak tahu tentang fitur screenshot? Pasti kebanyakan orang tentu sudah tahu. Akan tetapi, apa anda tahu kalau pada handphone samsung terdapat fitur yang memungking pengguna untuk mengambil screenshot pada halaman yang panjang kebawah. Berikut merupakan langkah untuk mengambil screenshot panjang kebawah pada perangkat hanphone samsung. Buka Halaman yang Ingin di Screenshot Buka halaman…

Mematikan Beautify di Kamera Samsung

Mematikan Beautify di Kamera Samsung

Samsung merupakan handphone yang dikenal dengan kualitas kamera yang bagus. Banyak orang yang mengandalkan kamera depannya untuk mengambil gambar selfie. Fitus kamera bawaan Samsung biasanya diatur pada mode beautify aktif. Untuk mematikan fitur beautify kamera Samsung, berikut langkah-langkahnya: Buka Kamera Buka aplikasi kamera bawaan Samsung. Buka Menu Filter Setelah aplikasi kamera dibuka, buka menu filter…

Menerjemahkan Bahasa Asing pada Gambar

Menerjemahkan Bahasa Asing pada Gambar

Menerjemahkan bahasa asing ke bahasa indonesia bukan merupakan hal yang mudah bagi semua orang. Akan tetapi kita sudah dibantu dengan adanya google translate. Mungkin belum semua tahu kalau terdapat fitur yang memungkinkan pengguna untuk menerjemahkan bahasa asing pada gambar secara langsung. Dibawah ini merupakan langkah sederhana untuk menerjemahkan bahasa asing pada gambar. Unduh Aplikasi Google…